Friday, March 30, 2012

Cara Mengetahui Link Yang Rusak (Broken Link)


Solusi kali ini memang sangat mudah.Ini tidak usah mengecek setiap posting.Anda tinggal masukan url blog anda dan mengisi kode capthca lalu akan terdeteksi mana yang linknya rusak.Link rusak adalah suatu alamat url yang tidak menyambung dengan link itu/tidak bisa dikunjungi.Contohnya ada link www.dlerist.blogspot.com tapi link yang dipasang salah,dan ditulis www.dlerist.blogspot.com/20=q-aa sehingga link itu tidak bisa dikunjungi.Atau akan SERVER NOT FOUND.

Nah untuk mencegah ini,anda harus mengecek link link di blog anda apakah ada yang rusak atau tidak.Tapi tidak usah satu persatu,saya punya cara cepatnya.Caranya:
  • Kunjungi link ini
  • Lalu masukan URL blog anda
  • Dan anda akan disuruh measukan kode captcha
  • Selesai,akan tertemukan link link yang rusak
Semoga postingan ini bermanfaat bagi anda para blogger... :)

1 comment:

Silahkan kalian berkomentar,namun tetap jaga kesopanan dengan tidak melakukan komentar spam.Anda Comment di postingan saya,tunggu Comment saya di postingan anda.....Thanks.Doffolow blog.
Kontak langsung di 083843472491.

|| | Copyright 2012 By : Dlerist | Lautan Solusi | Created By : Mas Yusa ||